Kalau ada yang sudah baca buku puisi dari A sampai Z, saya mungkin baru mentok di C. Makanya saya salut bukan main dengan Sintia yang menemukan kenikmatan dari membaca buku puisi. Apa yang bikin Sintia suka dengan puisi? Dan apa yang biasanya dia lakukan saat membaca puisi?
Read MoreSetiap orang punya alasannya masing-masing saat memutuskan untuk memilih dan membaca buku. Ada yang memilih buku untuk mendapatkan hiburan, ada juga yang memilih buku sebagai salah satu cara untuk melalui suatu fase dalam hidup.
Read MoreSudah empat belas tahun bersahabat, dan kami berbagai hobi yang sama: Senang membaca buku. Di blog post ini, saya ingin tahu lebih dalam, behind the scene yang terjadi di kepalanya sebelum ia menentukan buku apa yang ingin dibaca.
Read MoreNggak hanya dikenal sebagai avid reader, Hesti adalah inisiator Baca Bareng di Indonesia yang sekarang sudah ada di banyak kota. Apa pendapatnya tentang komunitas buku di Indonesia? Dan kenapa dia memilih sebutan book dragon untuk pembaca buku? Simak obrolannya di sini, yuk!
Read More